CARA MEMBUAT DAFTAR ISI PADA BLOGGER

Blog Widget by LinkWithin


Cara Membuat Daftar Isi pada Blogger

Hasil keliling dunia maya dan mendapatkan tutorial yang menarik untuk dicoba di blog saya ini dan hasilnya cukup bagus dapat memudahkan para pengunjung untuk mencari isi blog secara mudah.
Tidak usah panjang lebar pengantarnya langsung saja pada inti persoalan :).

cara membuat

  • login ke account blogger anda, klik rancangan/layout lalu klik edit HTML
  • Beri Centang pada Expand Widget Templates
  • Temukan Kode berikut:
  • <b:include data='post' name='post'/>
  • Ganti Kode diatas dengan kode berikut :
  • <b:if cond='data:blog.homepageUrl != data:blog.url'><b:if cond='data:blog.pageType != "item"'><a expr:href='data:post.url'><divstyle="padding:6px 0 6px 5px;border-right:1px solid #ccc;border-bottom:1px solid #ccc;margin-bottom:2px;background:#EAE9E9;color:#406A0E;"><data:post.title/></div></a><b:else/><b:include data='post' name='post'/></b:if><b:else/><b:include data='post' name='post'/></b:if>
  • lihat gambar
  • Kemudian SAVE TEMPLATE
  • Sabar dulu belum selesai sampai di situ, tempatkan kode berikut di manapun anda suku atau seperti saya menempatkan di header menu pada blog saya
  • <a href="http://BLOG-ANDA/search?max-results=200" target="_blank"><span style="font-weight:bold;">DAFTAR ISI</span>&raquo;</a>


About The Author:

Penulis: M.Joko Lukito
Mari budayakan berkomentar baik berupa Kritik, Saran, maupun Pertanyaan untuk menjadikan blog ini lebih baik ke depannya. Copy-Paste artikel M.Joko Lukito Di ijinkan, tapi URL sumbernya disertakan.
Terima Kasih.. Follow me on Twitter Di Sini Add me on Facebook Di Sini.

0 komentar:

mengatakan...

KomentarImage Silahkan Menuliskan Komentar Anda pada opsi Google/Blogger Untuk Anda yang memiliki Akun Google/Blogger.

Silahkan Pilih Account yang sesuai dengan Blog/Website anda Dan Jika Anda Tidak Memiliki Account Apapun Maka Pilihlah Komentator Sebagai Anonymous...Terima Kasih.

DAFTAR ISI

RECIENT POSTING BERJALAN